Citizen SRP-280N Calculator User Manual


 
In – 11
File name : CBM_SR285,A_HDBSR285T19_Indonesian.doc
version : 2010/04/26
Untuk keluar dari kondisi kesalahan di atas, silakan tekan tombol
[ CL ].
Mode 0 - MAIN
Perhitungan Aritmetika
z
Operasi aritmetika dijalankan dengan menekan tombol-tombol
dengan urutan yang sama seperti pada ekspresinya. Lihat
Contoh 6.
z
Untuk nilai negatif, tekan [ (
) ] sebelum memasukkan nilainya.
Lihat Contoh 7.
z
Untuk operasi aritmetika campuran, perkalian dan pembagian
mendapatkan prioritas lebih tinggi daripada penambahan dan
pengurangan. Lihat Contoh 8.
z
Hasil yang lebih besar daripada 10
10
atau kurang dari 10
-9
akan
ditampilkan dalam bentuk eksponensial. Lihat Contoh 9.
Format tampilan di layar
z
Format titik desimal ditentukan dengan menekan [ 2nd ] [ TAB ]
untuk menampilkan menu. Untuk menetapkan titik desimal ke
bilangan
n
(
F0123456789
), masukkan bilangan
n
secara
langsung atau tekan tombol [
] ketika item sudah
digarisbawahi. (Seting default adalah notasi titik kambang
F
dan
bilangan
n
adalah
). Lihat Contoh 10.
z
Bahkan apabila angka titik desimal telah tertentu, perhitungan
internal untuk mantisa dijalankan hingga 24 digit, dan bilangan
yang ditampilkan kemudian disimpan dalam bentuk 10 digit.
Untuk membulatkan nilai-nilai itu ke titik desimal tertentu, tekan
[ 2nd ] [ RND ]. Lihat Contoh 11~12.
z
Format titik desimal ditentukan dengan menekan [ 2nd ]
[ SCI/ENG ] untuk menampilkan menu. Item pada menu adalah
FLO
(untuk format titik kambang),
SCI
(untuk format ilmiah), dan
ENG
(untuk format teknik). Tekanlah [
] atau [
] hingga
format yang diinginkan digarisbawahi, kemudian tekan [
].
Lihat Contoh 13.
(Catatan) :
Format teknik (ENG) serupa dengan format ilmiah
(SCI), kecuali bahwa mantisa-nya dapat sebanyak
tiga digit di sebelah kiri dari titik desimal dan tidak
hanya satu digit saja, dan eksponen selalu
merupakan kelipatan tiga. Ini sangat berguna bagi
para teknikawan untuk mengubah unit berdasarkan
perkalian 10
3
.
z
Anda dapat memasukkan sebuah bilangan dengan bentuk
mantisa dan eksponen dengan menekan tombol [ EXP ]. Lihat
Contoh 14.